Mahasiswa UT, Kampus dengan Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Indonesia – Jika kamu memiliki ketertarikan untuk berkuliah dengan mengambil Jurusan Pendidikan Agama Islam kamu berada di tempat yang tepat . Kami memiliki rekomendasi kampus terbaik yang menyediakan jurusan ini baik negeri dan swasta di seluruh Indonesia.
Adapun pengetahuan dan keahlian yang akan kamu peroleh jika mengambil jurusan ini adalah:
- Pemahaman mendalam terkait Ilmu Agama Islam
- Pemahaman dalam penyusunan teknik dan metode pembelajaran
- Terampil dalam hal mengajar dan mendidik agama Islam baik di Lembaga Pendidikan formal maupun non formal
- Kemampuan berkomunikasi yang baik
- Sikap dewasa dalam bertindak, berperilaku Islami, dan memiliki rasa tanggung jawab atas profesi bidang Pendidikan Agama Islam
Kampus dengan Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Indonesia
Berikut daftar dari kampus-kapus tersebut. Adapun kriteria yang membuat kampus tersebut meraih predikat terbaik karena memiliki Akreditasi A untuk program studi Pendidikan agama Islam.
- Institut Agama Islam Negeri Bengkulu
- Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
- Institut Agama Islam Negeri Metro
- Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
- Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
- Universitas Islam Riau
- Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
- Institut Agama Islam Negeri Batusangkar
- Institut Agama Islam Negeri Bukittinggi
- Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang
- Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
- Institut Agama Islam Negeri Padangsidimpuan
- Universitas Islam Negeri Mataram
- Institut Agama Islam Negeri Ambon
- Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh
- Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe
- Institut Agama Islam Negeri Pontianak
- Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin
- Institut Agama Islam Negeri Samarinda
- Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda
Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Jakarta & Banten
Adapun daftar kampus dengan jurusan Pendidikan Agama Islam terbaik di wilayah DKI Jakarta dan Banten baik negeri dan swasta adalah:
- Institut Ilmu Al-Qur`an Jakarta
- Institut PTIQ Jakarta
- Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka
- Universitas Islam Djakarta
- Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten
- Universitas Muhammadiyah Tangerang
- Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
Universitas Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Jawa Barat
Daftar Perguruan Tinggi, Universitas dengan Jurusan / Program Studi Pendidikan Agama Islam terbaik di Jawa Barat dengan Peringkat Unggul dan Peringkat A, hasil Akreditasi Program Studi terbaru dari BAN-PT.
- Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung
- Universitas Islam Bandung
- Universitas Pendidikan Indonesia
- Universitas Ibn Khaldun – Bogor
- Institut Agama Islam Darussalam Ciamis – Ciamis
- Institut Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon – Cirebon
- Institut Agama Islam Negeri Syekh Nurjati Cirebon – Cirebon
Universitas Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Jawa Tengah
Daftar Perguruan Tinggi, Universitas dengan Jurusan / Program Studi Pendidikan Agama Islam terbaik di Jawa Tengah dengan Peringkat Unggul dan Peringkat A, hasil Akreditasi Program Studi terbaru dari BAN-PT.
- Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang
- Universitas Islam Sultan Agung – Semarang
- Universitas Wahid Hasyim – Semarang
- Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara
- Universitas Muhammadiyah Magelang
- Institut Agama Islam Negeri Pekalongan
- Institut Agama Islam Negeri Purwokerto
- Universitas Muhammadiyah Purwokerto
- Institut Agama Islam Negeri Salatiga
- Institut Agama Islam Negeri Surakarta
- Universitas Muhammadiyah Surakarta
- Universitas Sains Al Quran – Wonosobo
Universitas Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Jawa Timur
Daftar Perguruan Tinggi, Universitas dengan Jurusan / Program Studi Pendidikan Agama Islam terbaik di Jawa Timur dengan Peringkat Unggul dan Peringkat A, hasil Akreditasi Program Studi terbaru dari BAN-PT.
- Universitas Muhammadiyah Gresik
- Institut Agama Islam Negeri Jember
- Universitas Muhammadiyah Jember
- Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum
- Institut Agama Islam Tribakti Kediri
- Universitas Islam Malang
- Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
- Universitas Muhammadiyah Malang
- Institut Agama Islam Negeri Madura
- Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
- Universitas Darussalam Gontor
- Universitas Muhammadiyah Ponorogo
- Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
- Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
- Universitas Muhammadiyah Surabaya
- Institut Agama Islam Negeri Tulungagung
Universitas Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Yogyakarta
Daftar Perguruan Tinggi, Universitas dengan Jurusan / Program Studi Pendidikan Agama Islam terbaik di Yogyakarta dengan Peringkat Unggul dan Peringkat A, hasil Akreditasi Program Studi terbaru dari BAN-PT.
- Universitas Alma Ata
- Universitas Ahmad Dahlan
- Universitas Islam Indonesia
- Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
- Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Universitas Jurusan Pendidikan Agama Islam Terbaik di Sulawesi
Daftar Perguruan Tinggi, Universitas dengan Jurusan / Program Studi Pendidikan Agama Islam terbaik di Sulawesi dengan Peringkat Unggul dan Peringkat A, hasil Akreditasi Program Studi terbaru dari BAN-PT.
- Institut Agama Islam Negeri Bone
- Universitas Islam Negeri Alauddin
- Universitas Muhammadiyah Makassar
- Universitas Muslim Indonesia
- Institut Agama Islam Negeri Parepare
- Institut Agama Islam Negeri Palu
- Institut Agama Islam Negeri Kendari
- Institut Agama Islam Negeri Manado
Penutup
Sayangnya di Universitas Terbuka hingga saat ini belum dapat menawarkan kuliah dengan jurusan Pendidikan Agama Islam. Semoga list ini bermanfaat, terima kasih.